Secara teknis, perspektif dengan 2 titik hilang hampir sama dengan
teknik perspektif 1 titik hilang. Pada teknik perspektif 2 titik hilang,
pada garis horizon terdapat 2 titik fokus. Persimpangan garis yang
berasal dari 2 titik hilang ini akan membentuk sebuah sudut. Biasanya,
jika jarak antara 2 titik ini terlalu dekat, penampakan objek gambar
benda mengalami distorsi.
Sudut Pandang Mata Burung
Bangun Sederhana
|
Interior |
|
Interior |
Sudut Pandang Mata Normal
|
Interior |
|
Interior |
Sudut Pandang Mata Kucing
|
Interior |
|
Interior |
kebetulan skali saya sekolah d jurusan arsitektur, saya hrap ini bisa brguna utk pemblajaran saya...
BalasHapus